Ilustrasi milia
Ilustrasi milia ( Shutterstock/vchal )

Yuk Menghilangkan Milia dengan Modal Air Hangat, Mau Coba?

23 November 2021 08:53 WIB

Tangan yang kotor bisa menyebabkan infeksi pada milia dan permukaan kulit di sekitarnya.

Oleh karena itu, hindari menyentuh apalagi memencet milia.

2. Gunakan sabun wajah yang lembut atau gentle

Sabun wajah dengan kandungan keras akan menghilangkan kelembapan kulit kita.

Kondisi kulit yang kering akan menyebabkan masalah milia sulit teratasi.

3. Buka pori-pori dengan uap hangat

Uapi wajah dengan air hangat selama 5-8 menit. Uap hangat dapat membuka pori-pori kulit dengan lembut dan melepaskan sel kulit mati serta biang iritasi lainnya.

Kemudian, tepuk-tepuk wajah sampai kering dan bilas wajah dengan air hangat sampai materi penyumbat pori-pori kulit bersih.

 

 

4. Gunakan krim retinoid

Cara menghilangkan milia yang terakhir adalah dengan memakai rim retinoid mengandung vitamin A yang penting untuk menjaga kesehatan kulit.

Gunakan krim retinoid atau retinol cukup sekali sehari.

Ketika menggunakan retinoid atau retinol, pastikan menggunakan tabir surya saat berada di luar ruangan pada siang hari.

Sebab, retinoid membuat kulit lebih sensitif atau rentan terhadap paparan sinar matahari.

SumberNova
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm