Ilustrasi
Ilustrasi ( Alodokter)

Berikut 3 Tanda Perlu Berhenti Mengejar Pria yang Tak Mencintai Kita

24 Desember 2021 13:42 WIB

SonoraBangka.id - Sebagian besar orang mungkin tidak sadar jika sedang mengalami cinta tak berbalas atau cinta bertepuk sebelah tangan.

Kenyataan bahwa cinta yang kita rasakan pada seseorang bertepuk sebelah tangan sangatlah menyakitkan.

 

Beberapa orang di luar sana tetap mencintai seseorang kendati orang itu tidak memiliki perasaan yang sama dengannya.

Memang ada kisah yang akhirnya berakhir bahagia dan bisa bersatu, tetapi lebih banyak yang cuma merasakan kekecewaan.

Barangkali ada dari kita yang pernah mengalami hal seperti ini?

Walau kita merasa hanya si dia yang paling mampu membuat bahagia, tetapi sadarilah bahwa mengejar cinta pria yang tak mencintai kita hanyalah membuang waktu.

Perhatikan apa saja alasan yang membuat cinta kita bertepuk sebelah tangan, serta cara untuk berhenti mengejar si dia.

1. Kita tak dapat mengubah pikirannya

Jika seorang pria terang-terangan mengatakan bahwa dia tidak mempunyai perasaan terhadap kita, tidak ada gunanya mengubah pikirannya.

Selama apa pun kita berusaha meyakinkan pria itu, pada akhirnya kita tidak bisa mendapatkannya.

SumberNova
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm