Ilustrasi kamar tidur anak laki-laki. (SHUTTERSTOCK/NEW AFRICA)
Ilustrasi kamar tidur anak laki-laki. (SHUTTERSTOCK/NEW AFRICA) ( kompas.com)

6 Tips Feng Shui Kamar Tidur Anak, Dapat Menaikkan Kepercayaan Diri

24 Februari 2022 19:29 WIB

SONORABANGKA.ID - Ilmu Feng shui adalah filosofi Tiongkok kuno yang mengatur lingkungan Anda untuk energi yang menguntungkan atau qi. Dengan demikian, akan terwujud keharmonisan, kebahagiaan, dan aliran energi positif yang masuk ke dalam rumah.

Dikutip dari She Knows, Rabu (23/2/2022), feng shui dapat diterapkan di kamar tidur anak untuk menciptakan ruang nyaman yang mendukung tidur, kebahagiaan, dan keharmonisan.

Berikut beberapa tips feng shui kamar tidur anak yang dapat mendatangkan energi dan hal positif bagi buah hati Anda.

1. Penempatan tempat tidur

Pakar feng shui dan arsitek interior holistik Anjie Cho mengatakan, ada tempat yang ideal yang disebut posisi memerintah untuk menempatkan tempat tidur agar anak tidur nyenyak.

“Sebaiknya tempat tidur diposisikan sehingga dapat melihat pintu dengan sandaran kepala tempat tidur menempel ke dinding jauh. Anda tidak ingin anak berada tepat di depan pintu," kata Cho.

Di seberang ruangan, diagonal dari pintu, biasanya merupakan posisi paling ideal.

Cho menjelaskan bahwa posisi memerintah membantu mengatasi masalah tidur karena membuat anak menguasai kamar mereka.

“Mereka dapat melihat siapa yang masuk dan tidak ditempatkan pada posisi yang membuat mereka terkejut,” jelas dia.

Selain itu, penting agar tempat tidur tidak berada langsung di bawah jendela.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm