Ilustrasi
Ilustrasi ( freepik)

Begini Cara Ampuh Untuk Memutihkan Gigi dengan Memakai Kayu Manis!

9 April 2022 17:31 WIB

SonoraBangka.id - Setiap orang tentunya mendambakan mempunyai gigi yang putih dan bersih. Namun, tidak semua orang bisa memilikinya. 

Gigi kuning bisa dikarenakan banyak hal, seperti kebiasaan merokok, minum kopi atau konsumsi makanan manis yang tinggi. 

Cara terbaru memutihkan gigi bisa dengan bleaching veneer

Sayangnya harga bleaching veneer pun juga tidaklah murah. 

Untunglah ada bahan alami yang bisa digunakan untuk mengatasi masalah gigi kuning, yaitu kayu manis

Bukan tanpa alasan, kayu manis memiliki antibakteri yang bisa membunuh semua bakteri yang ada pada gigi.

Nah, untuk mengembalikan warna putih pada gigi kita bisa mencoba cara berikut ini.

Siapkan 1 sdm kayu manis bubuk dan 1,5 cangkir air dan daun mint. 

Pertama, hancurkan daun mint lalu campurkan dengan bubuk kayu manis dan air. 

Pastikan tercampur semuanya dan tekstur seperti pasta. 

Ambil sikat gigi, ambil pasta kayu manis lalu gosokkan ke gigi.

Nah setelah itu berkumur lah dengan bersih agar sisa pasta tidak menempel di sela gigi.

Artikel ini telah terbit di https://nova.grid.id/read/053017171/cara-memutihkan-gigi-memakai-kayu-manis-pasti-ampuh-banget?page=all

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm