Ilustrasi ibu hamil
Ilustrasi ibu hamil ( Shutterstock )

Apakah Boleh Ibu Hamil Pakai Minyak Angin? Ini Penjelasannya

23 April 2022 14:00 WIB

Hal ini membuat kulit Moms menjadi lebih sensitif dari biasanya.

Maka dari itu, penting untuk lebih berhati-hati mengaplikasikan berbagai macam produk pada kulit.

Sebab, jika tak berhati-hati, bisa-bisa kulit Moms iritasi yang menyebabkan kemerahan, gatal, bahkan perih.

Jika berpengaruh terhadap kesehatan kulit Moms, ada baiknya jika Moms mengonsultasikannya dengan dokter.

Dokter kemudian akan memberikan saran apakah minyak angin boleh digunakan.

Jika tidak, sebaiknya tanyakan juga pada dokter apa yang bisa digunakan oleh bumil untuk menggantikan minyak angin.

Keamanan janin di trimester pertama

Jika ibu hamil ingin pakai minyak angin, salah satu hal yang menjadi perhatian adalah apakah aman untuk janin.

Minyak angin yang digunakan oleh Moms sehari-hari tergolong aman digunakan di masa kehamilan.

Namun, ibu hamil pakai minyak angin di trimester pertama sebaiknya tidak dilakukan.

Sumbernakita.grid.id
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm