Ilustrasi
Ilustrasi ( https://bp.blogspot.com/ )

5 Cara Alami untuk Mencerahkan Kembali Siku dan Lutut Menghitam

13 Mei 2022 13:33 WIB

SonoraBangka.id - Saat ini banyak cara yang bisa dilakukan untuk menghilangkan siku dan lutut hitam yang bisa kita coba di rumah.

Diketahui, beberapa area kulit tubuh kita memiliki warna yang lebih gelap, seperti di sikut, lutut, dan buku-buku jari.

Ini bisa terjadi karena area kulit itu biasanya lebih tebal daripada kulit di sekitarnya.

Selain itu, kulit siku dan lutut memiliki lipatan yang lebih banyak dan cenderung lebih kering karena bagian tersebut tidak menghasilkan minyak.

Kurang menjaga kebersihan juga dapat menyebabkan siku dan lutut menjadi lebih gelap, lo!

Untungnya, penelitian telah menunjukkan bahwa ada cara alami untuk mencerahkan siku dan lutut yang gelap.

Dikutip dari Pulse, berikut ini 5 cara menghilangkan siku dan lutut hitam secara alami.

1. Lemon

Lemon memiliki sifat pemutihan dan pengelupasan, dan sifat-sifat ini dapat membantu meratakan warna kulit.

Lemon juga mengandung vitamin C dalam jumlah yang sangat tinggi yang dapat membantu menghilangkan sel-sel mati dan meningkatkan regenerasi sel kulit yang sehat.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm