Ilustrasi baterai ponsel
Ilustrasi baterai ponsel ( shutterstock)

Mau Tahu 4 Kebiasaan yang Bikin Baterai HP Bocor dan Cepat Rusak?

18 Juni 2022 15:12 WIB

Ada baiknya, saat cas perangkat, cukup pakai smartphone seperlunya atau jika ada kebutuhan darurat saja.

Agar lebih aman, kita bisa matikan smartphone saat dicas.

2. Instal aplikasi sembarangan

Berhati-hatilah saat ingin instal aplikasi karena aplikasi yang kita download dapat memengaruhi kinerja smartphone.

Hindari mengunduh aplikasi selain dari platform yang resmi seperti Google PlayStore karena dapat menyerang sistem operasi yang membuat smartphone jadi lemot.

Bahkan melakukan ping lokasi terus menerus yang bisa membuat baterai cepat habis.

Selain itu, kita juga perlu menghindari aplikasi penghapus memori atau penghemat baterai dari pihak ketiga karena banyak dari aplikasi jenis tersebut yang justru memakan banyak memori dan mengganggu fungsi smartphone. 

3. Tidak memerhatikan penggunaan aplikasi

Menjalankan banyak aplikasi secara bersamaan merupakan hal berikutnya yang bisa bikin baterai smartphone jadi cepat terkuras.

Ada baiknya kita rajin-rajin menutup aplikasi yang ada di task manager untuk meringankan kinerja smartphone dan menghemat daya perangkat.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm