Ilustrasi
Ilustrasi ( )

Validasi Perasaan adalah 1 Dari 6 Cara Berkomunikasi dengan Balita

27 Agustus 2022 19:11 WIB

Misalnya mengatakan, "Setelah makan siang, ayo kita jalan-jalan lalu main di taman bermain."

Kamu bisa mengatakan itu pada anak jika ia susah ketika disuruh makan. Dijamin si kecil akan bersemangat menghabiskan makan siangnya.

3. Bertanya

Kamu bisa berkomunikasi sekaligus mengajarkan pada anak untuk mengambil keputusan-keputusan sederhana.

Semisal dengan meminta anak memilih baju warna apa yang akan dikenakannya hari ini.

Cara berkomunikasi dengan bertanya semacam ini juga dapat menumbuhkan kemandirian dalam diri anak, loh. 

4. Menunjukkan Empati

Berikutnya, kamu bisa mengajari dan menunjukkan empati lewat cara berkomunikasi kepada anak.

Misalnya anak terjatuh dan lututnya lecet, kamu bisa mengatakan, "Kamu terluka. Kita obati, ya, mungkin akan sedikit sakit."

Usahakan tidak menyalahkan atau memarahi anak, meski penyebab mereka terluka mungkin karena tidak mendengarkanmu.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm