Ilustrasi
Ilustrasi ( Foto/Dok )

Hadapi Gejolak Inflasi dan Stagflasi dengan 4 Tips Hemat Atur Keuangan

10 September 2022 19:29 WIB

Akan lebih baik apabila kebutuhan tidak mendesak tersebut dibeli ketika kondisi ekonomi telah membaik.

2. Mencari Tambahan Pendapatan

Selanjutnya, kamu juga disarankan untuk mencari penghasilan tambahan di luar pendapatan utama.

Saat ini ada banyak pilihan dan peluang yang bisa dimanfaatkan untuk mendapatkan uang tambahan.

Mulai dari berbisnis lewat berbagai platform online sampai memanfaatkan peluang untuk mendapatkan uang dari internet.

3. Siapkan Dana Darurat

Dana darurat merupakan dana khusus yang dialokasikan untuk memenuhi kebutuhan tidak terduga.

Ini merupakan tips cermat untuk mengantisipasi hal buruk yang bisa terjadi di masa stagflasi, misalnya pemotongan gaji atau Pemutusan Hubungan Kerja (PHK).

Kawan Puan yang masih lajang disarankan untuk memiliki setidaknya enam kali biaya hidup per bulan.

Sedangkan yang sudah berkeluarga dan memiliki tanggungan, perlu mempersiapkan dana darurat sebesar 12 kali biaya hidup per bulan.

4. Berinvestasi Sesuai Profil Risiko

Karena inflasi bisa mengurangi nilai riil uang, maka kamu perlu berinvestasi di instrumen yang bisa memberikan imbal hasil lebih besar dari inflasi itu sendiri.

Saat memilih instrumen investasi, jangan lupa untuk kembali menyesuaikannya dengan profil risiko dan perhatikan juga kondisi likuiditas keuangan.

Hindari menaruh seluruh dana investasi di instrumen berisiko tinggi, sebab stagflasi bisa membuat perekonomian menjadi tidak pasti.

Lakukanlah diversifikasi investasi dengan menempatkan dana pada sektor atau instrumen yang berbeda untuk meminimalisir risiko kerugian.

Nah, itulah tips hemat sederhana yang bisa diterapkan di tengah gejolak inflasi dan stagflasi yang tengah melanda dunia. 

Artikel ini telah terbit di https://www.parapuan.co/read/533470720/ini-4-tips-hemat-atur-keuangan-untuk-hadapi-gejolak-inflasi-dan-stagflasi?page=all

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm