Kucing
Kucing ( Shutterstock )

Ahli: Berbahaya, Jangan Bawa Anak Kucing Tidur di Kasur

16 September 2022 13:43 WIB

Karena itu, sebaiknya tidak membawa anak kucing ke tempat tidur demi mencegahnya membuang kotoran. 

Jika tetap ingin mengajak anak kucing tidur bersama, pastikan mereka sudah benar-benar terlatih menggunakan kotak pasir kucing. 

2. Anak kucing bisa jatuh

Sama seperti anak kecil yang belum terbiasa tidur di tempat tidur, anak kucing bisa saja jatuh.

Kalau jatuh, bisa saja anak kucing mengalami hal-hal buruk seperti patah tulang atau lainnya.

Salah satu aturan mengizinkan anak kucing tidur di kasur adalah ketika sudah cukup besar untuk bisa turun sendiri dengan aman.

3. Tidur di atas kepala 

Makanya kadang anak kucing suka ikut Moms tidur di tempat tidur Moms, karena kucing suka tempat tinggi.

Tapi masalahnya, Moms dan anak kucing jadi sejajar, jadi ia ingin tempat yang lebih tinggi lagi.

Biasanya anak kucing akan terus naik, dan yang paling tinggi di atas kasur adalah kepala Moms.

Sumbernakita.grid.id
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm