Ilustrasi teman
Ilustrasi teman ( shutterstock)

Jangan Oversharing, Ini 3 Etika saat Teman Curhat Masalah Pribadi

30 Oktober 2022 09:36 WIB

SonoraBangka.id - Diketahui bahwa oversharing adalah situasi di mana seseorang bercerita masalah pribadi kepada orang lain secara berlebihan.

Semakin dekat dua orang, semakin besar kemungkinan untuk mendorong batas-batas yang termasuk oversharing.

Bercerita dengan orang lain dapat membuat perasaan lebih lega, tapi terkadang tidak nyaman bagi kamu yang mendengarnya.

Oleh sebab itu, penting untuk menerapkan etika curhat masalah pribadi dengan teman agar tidak berlebihan seperti dilansir dari Well & Good. Yuk, simak!

1. Perjelas batasan

Sebelum berdiskusi, tanyakan pada diri sendiri untuk menentukan masalah apa yang bisa diceritakan dan disimpan sendiri.

Kamu tidak perlu meminta temanmu untuk berhenti berbagi sepenuhnya, tapi cukup pastikan obrolan berjalan nyaman atau tidak.

Ketika obrolan tentang masalah pribadinya dirasa nyaman, kamu bisa mendengarnya atau bahkan membantunya.

Namun, ketika obrolan mengarah ke gosip atau menjelekkan orang lain, kamu bisa bilang bahwa kamu tidak nyaman mendengarnya.

2. Beri tahu temanmu apa yang nyaman untuk didiskusikan 

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm