Keyless motor Honda(Foto: Tangkapan layar )
Keyless motor Honda(Foto: Tangkapan layar ) ( KOMPAS.COM)

Awas, Motor Dilengkapi Sistem Keyless Tetap Jadi Incaran Pencuri

12 Desember 2022 22:04 WIB

Lebih aman lagi kalau ditambahkan kunci pengaman ganda. Termasuk kunci utama, dilarang keras memberikan kunci motor kepada siapa pun karena dikhawatirkan akan diduplikasi.

"Setang diarahkan ke kanan. Sempit, beda dengan setang belok ke kiri, ruang gerak pencuri masih mudah. Terkait kunci, kalau motor dibawa kabur seseorang dan orang itu tadi juga membawa remote, otomatis motor bisa dibawa kabur," ujarnya.

Sementara itu, Training Director Safety Defensive Consultant Indonesia Sony Susmana mengatakan, nomor satu adalah wajib ditingkatkan saat parkir adalah kewaspadaan.

Potensi aksi pencurian, kecelakaan, dan kerusakan sepeda motor berpeluang terjadi bila salah memilih tempat parkir. 

"Jangan sampai lengah, pastikan fitur keamanan ganda semuanya aktif, dan sebisa mungkin hindari tempat gelap dan sepi," kata Sony.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Awas, Motor Keyless Tetap Jadi Incaran Pencuri", Klik untuk baca: https://otomotif.kompas.com/read/2022/12/12/123100615/awas-motor-keyless-tetap-jadi-incaran-pencuri?page=all#page2.

SumberKOMPAS.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm