Ilustrasi mac and cheese.
Ilustrasi mac and cheese. ( SHUTTERSTOCK/9ORANGE)

Bisa Tidak Dipanggang, Berikut Ini Cara Membuat Mac And Cheese

13 Desember 2022 14:19 WIB

1. Siapkan panci besar, isi dengan tiga sampai empat liter air. Beri sedikit garam. Rebus sampai mendidih. Masukkan makaroni, masak selama delapan menit sampai al dente. Angkat dan tiriskan.

2. Tuang 240 mililiter susu ke dalam panci, masak dengan api sedang. Aduk terus.

3. Tuang sisa susu ke dalam mangkuk dan tambahkan tepung, kocok rata sampai tidak ada gumpalan.

4. Tuang campuran susu dan tepung ke dalam susu panas. Kocok perlahan menggunakan ballon whisk selama tiga sampai empat menit. Konsistensinya seperti krim.

5. Saus keju: masukkan keju ke dalam susu di atas kompor. Aduk rata. Tambahkan garam dan moser. Aduk sampai keju meleleh dan saus mengental. Koreksi rasa. Angkat dari kompor.

6. Siapkan mangkuk besar. Masukkan makaroni dan saus keju. Aduk rata. Sajikan mac and cheese saat hangat.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Resep Mac and Cheese ala Film Home Alone, Bisa Tidak Dipanggang", Klik untuk baca: https://www.kompas.com/food/read/2022/12/13/103600375/resep-mac-and-cheese-ala-film-home-alone-bisa-tidak-dipanggang.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm