Kutu rambut mudah menular pada anak-anak karena mereka sering melakukan kontak kepala ke kepala.
Kutu rambut mudah menular pada anak-anak karena mereka sering melakukan kontak kepala ke kepala. ( UNSPLASH)

Minyak Zaitun Bisa Digunakan untuk Menghilangkan Kutu Rambut pada Anak

7 Januari 2023 09:34 WIB

1 sendok makan minyak zaitun.

2 sendok makan minyak biji wijen.

Topi mandi dan sisir khusus untuk kutu.

Campur minyak biji zaitun dan wijen dan oleskan campuran pada rambut dan kulit kepala. Kenakan topi mandi dan biarkan semalaman. Sisir semua kutu mati keesokan paginya.

Cuci rambut sampai bersih. Moms dapat melakukan rutinitas ini pada rambut anak setiap hari.

2. Minyak Zaitun, Minyak Kelapa, dan Cuka Putih

Minyak zaitun dan minyak kelapa dapat membuat kutu tidak bisa bergerak kemana-mana.

Bukti anekdotal menunjukkan bahwa cuka putih dapat melarutkan lem yang membantu kutu dan telur kutu menempel pada poros rambut.

Bahan dan cara yang harus dilakukan : 

2 sendok makan minyak zaitun

2 sendok makan minyak kelapa

Sumbernakita.grid.id
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm