Lentera merah (Freepik)
Lentera merah (Freepik) ( TRIBUNNEWS.COM)

Asal-usul dari Tahun Baru Imlek, Perayaan yang Identik dengan Warna Merah

18 Januari 2023 19:07 WIB

SONORABANGKA.ID - Adalah Tahun Baru Imlek menjadi perayaan penting orang Tionghoa.

Perayaan ini menandai awal tahun baru dalam kalender lunisolar tradisional Tiongkok.

Tahun Baru Imlek biasanya dirayakan selama beberapa hari, tidak cuma satu hari seperti tahun baru kalender Masehi.

Pada tahun 2023 ini, Tahun Baru Imlek dimulai pada tanggal 22 Januari.

Tahun Baru Imlek juga dikenal sebagai Festival Musim Semi atau ChÅ«njié dalam bahasa Mandarin.

Festival biasanya dirayakan di China dan negara-negara Asia lainnya.

Asal-usul Tahun Baru Imlek

Dikutip dari China Highlight, Tahun Baru Imlek telah ada sekitar 3.500 tahun.

Legenda yang sangat tua tentang Tahun Baru Imlek masih populer bahkan hingga sekarang.

Monster bernama Nian akan menyerang penduduk desa setiap Malam Tahun Baru Imlek.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm