Ini menjadi tanda bahwa kita harus segera pergi ke dokter.
Berikut tanda kita harus segera pergi ke dokter:
1. Kulit di sekitar bisul berwarna merah cerah atau terdapat garis-garis merah yang memanjang darinya.
2. Bisul sangat menyakitkan.
3. Ada gumpalan lain di dekat bisul.
4. Kita mengalami bisul berulang selama beberapa bulan.
5. Bisul lebih lebar dari 2 inci atau sekitar 5cm.
6. Bisul tidak kunjung hilang setelah 2 minggu, meskipun sudah dilakukan pengobatan di rumah.
7. Bisul ada di dekat mata.
Nah, selamat mencoba ya!
Artikel ini telah terbit di https://nova.grid.id/read/053674407/cara-mengobati-bisul-secara-alami-di-rumah-pakai-bawang-putih?page=all