Ilustrasi
Ilustrasi ( Shutterstock )

Harus Tahu 4 Hal Ini Jika Ingin Menjadi Ibu yang Baik bagi Anak Adopsi

17 Februari 2023 13:40 WIB

Perlu kamu tahu, mengadopsi anak bukanlah tindakan main-main sehingga harus dipikirkan secara matang. 

Pastikan kamu benar-benar paham mengapa kamu mengadopsi anak supaya kamu bisa mencari tahu cara yang tepat buat mengasuh dan mengasihinya.

3. Jangan Berharap Anak Bersyukur

Sebagai ibu angkat, hindari berharap bahwa anak yang kamu adopsi akan berterima kasih dan bersyukur telah memilikimu.

Meski ia bisa saja sangat berterima kasih dan bersyukur mempunyai ibu angkat, janganlah mempunyai harapan besar padanya.

Sayangi saja ia tanpa syarat dan buat anak merasa bersyukur dalam hati bahwa kamu telah mengasihinya sepenuh hati.

4. Fake It 'Till You Make It

Berpura-puralah sampai kamu terbiasa menyayangi anak yang kamu adopsi layaknya buah hati sendiri.

Tidak ada satu pun orang tua yang bisa langsung mencintai anak angkatnya.

Kamu tidak perlu merasa bersalah jika belum menyayangi anak adopsi sepenuhnya, dan biarkan semuanya mengalir bersama dengan waktu dan usaha.

Nah, itulah beberapa hal penting yang mesti kamu perhatikan jika ingin menjadi ibu yang baik untuk anak adopsi.

Ya, pelan tapi pasti kamu akan menyayanginya dengan tulus seiring berjalannya waktu.

Artikel ini telah terbit di https://www.parapuan.co/read/533685660/perhatikan-4-hal-ini-jika-ingin-menjadi-ibu-yang-baik-bagi-anak-adopsi?page=all

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm