Ilustrasi pintu masuk rumah.(SHUTTERSTOCK/KARAMYSH)
Ilustrasi pintu masuk rumah.(SHUTTERSTOCK/KARAMYSH) ( KOMPAS.COM)

Hal yang Harus Dilakukan Saat Pindah Rumah Berdasarkan Feng Shui

25 Februari 2023 19:43 WIB

SONORABANGKA.ID - Melakukan Pindah rumah adalah hal yang menyenangkan tapi juga melelahkan. Feng shui pun memiliki beberapa panduan yang dapat membantu Anda saat pindah rumah agar energi positif masuk ke dalam hunian.

Dikutip dari Feng Shui Tricks, Sabtu (25/2/2023), sebelum pindah rumah, feng shui menyarankan Anda untuk melakukan beberapa hal. Misalnya, membersihkan rumah dari atas sampai bawah, memeriksa kebocoran dan perbaiki atap yang bocor, hingga mengecek dan mengubah kunci.

Ada pula hal-hal yang harus dilakukan saat pindah rumah menurut feng shui untuk keberuntungan dan kebahagiaan yang lebih baik, yakni sebagai berikut.

1. Mengaktifkan qi di area pintu masuk rumah

Pintu masuk rumah dianggap sebagai mulut qi dalam feng shui. Di sinilah energi dan peluang masuk, sehingga penting memastikan bahwa rumah dan kehidupan Anda dikenali dan ramah.

Ada kemungkinan hambatan dalam hidup Anda kalau area pintu masuk rumah diabaikan.

2. Membuka jendela dan pintu

Menurut feng shui, mata Anda ke dunia luar adalah jendela. Anda dapat melihat sekilas dunia luar dengan membuka jendela.

Membuka jendela dan pintu akan memungkinkan udara segar masuk ke dalam rumah, yang bagus untuk aliran energi rumah.

3. Membersihkan energi lama

SumberKOMPAS.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm