Ilustrasi
Ilustrasi ( Kompas.com)

Ketahui Risiko Gestun, Ini Modus Cara Cairkan Paylater Jadi Uang Tunai

17 Maret 2023 08:47 WIB

Bisa dapat uang tanpa ribet mendaftar ulang, bisa dalam waktu singkat juga.

Bisa jadi “jalan ninja” kala kepepet dan butuh dana darurat.

Meski begitu, harus hati- hati, ya.

Ada banyak risiko gestun  paylater yang bisa jadi bahaya, lho.  

Pasalnya gestun termasuk tindakan yang ilegal.

Pasalnya, tidak ada fitur dalam marketplace yang mengizinkan untuk mencairkan limit paylater menjadi uang tunai.

Sehingga jika ketahuan, bisa saja dilaporkan.

Selain itu, kalaupun nekat memakai gestun sebagai cara cairkan paylater jadi uang tunai, biasanya biaya jasanya mahal.

“Kalo yang enggak kenal, potongannya 10 persen dari nominal transaksi. Jadi, misal gestun Rp5 juta, yang diterima orangnya Rp4,5 juta. Biayanya Rp500.000,” ungkap Mawar.

Lumayan besar, kan?

Nah bagaimana, apakah masih mau pakai gestun sebagai cara cairkan paylater jadi uang tunai? 

Artikel ini telah terbit di https://nova.grid.id/read/053729817/kenali-risiko-gestun-modus-cara-cairkan-paylater-jadi-uang-tunai?page=all

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm