Ilustrasi keripik pasta goreng.
Ilustrasi keripik pasta goreng. ( Dok. Shutterstock/Ahmad Ridha Ashari)

Camilan Renyah Dan Gurih, Berikut cara Mmebuat Keripik Pasta

17 April 2023 20:33 WIB

1 sdm bumbu Italia

1 sdt bawang putih bubuk

1 sdt bubuk cabai merah kering

Cara membuat keripik pasta

1. Siapkan mangkuk. Campurkan tepung gandum, seledri, baking powder, dan garam. Setelah tercampur, buat lubang di tengah tepung dan masukkan air. Uleni adonan sampai kalis selama lima menit. Tutup adonan dengan plastik dan diamkan selama 20 menit.

2. Taburkan tepung di meja yang sudah dibersihkan. Bagi adonan menjadi empat bagian. Ambil satu bagian dan pipihkan adonan setipis mungkin. Bentuk adonan sesuai dengan selera kamu. Saat sedang mengerjakan satu bagian, bagian lainnya tutup kembali dengan plastik. 

3. Tuangkan minyak secukupnya ke dalam panci besar. Panaskan minyak dengan api sedang sampai panas

4. Sambil menunggu minyak panas, campurkan keju parmesan, bumbu Italia, bubuk bawang putih, dan bubuk cabai merah kering. 

5. Goreng pasta secara bertahap sampai berwarna coklat keemasan selama dua menit. Pastikan suhu minyak tetap panas sekitar 176 derajat celcius. Setelah matang, angkat dan tiriskan.

6. Masukkan keripik pasta ke dalam campuran bumbu. Aduk sampai semua bumbu merata. Diamkan selama lima menit sampai keripik dingin. Keripik pasta siap untuk disajikan.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Resep Keripik Pasta Goreng, Camilan Renyah dan Gurih", Klik untuk baca: https://www.kompas.com/food/read/2023/04/17/122900875/resep-keripik-pasta-goreng-camilan-renyah-dan-gurih.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm