SonoraBangka.id - Bakso adalah makanan favorit yang memiliki variasi rasa beragam, seperti bakso kornet berikut ini. Jika mempunyai stok kornet kalengan, kamu bisa membuat bakso kornet, dibuat dari bahan kornet, telur, tepung terigu, bawang bombai, dan kecap manis. Bakso kornet ini dapat dijadikan camilan atau ide bekal anak saat kembali ke sekolah. Simak cara membuat bakso kornet, dikutip dari buku "Lezatnya Bakso Goreng" (2013) karya Dapur Kirana terbitan PT Gramedia Pustaka Utama.
Resep bakso kornet
Bahan:
170 gram (1 kaleng) kornet
1 butir telur
2 sdm tepung terigu
Bahan saus:
1 sdm minyak goreng
1/2 butir bawang bombai, potong ukuran1/2 cm
6 sdmkecap manis