Beberapa makanan mengandung protein tanpa lemak, seperti keju rendah lemak, ayam, dan ikan.
Makanan tersebut dapat dikonsumsi karena mengandung tinggi asam amino triptofan yang bisa meningkatkan kadar serotonin.
Serotonin adalah bahan kimia yang membawa pesan antara sel-sel saraf di otak dan seluruh tubuh.
Selain itu, serotonin penting untuk suasana hati, tidur, pencernaan, mual, penyembuhan luka, kesehatan tulang, pembekuan darah dan hasrat seksual.
Sementara itu, triptofan dapat ditemukan pada putih telur, kedelai, dan biji labu. Agar tidur nyenyak, hindari juga memakan keju berlemak tinggi, sayap ayam, atau ikan goreng.
Makanan tersebut membutuhkan waktu lebih lama untuk dicerna dan dapat menyebabkan sulit tidur.
2. Camilan
Beberapa makanan ringan atau camilan dapat dikonsumsi untuk membantu tidur nyenyak. Berikut beberapa di antaranya:
3. Makanan tinggi magnesium
Tidak ada salahnya mengonsumsi makanan tinggi magnesium yang dikaitkan dengan kualitas tidur lebih baik.