Ilustrasi
Ilustrasi ( PIXABAY )

Yuk Bantu Diri Terbebas dari Stres, Coba Gaya Hidup Slow Living

19 Juli 2023 19:20 WIB

SonoraBangka.idGaya hidup slow living dikatakan bisa membantu kita terhindar dari stres hingga kecemasan saat menjalani rutinitas.

Menjalani segudang aktivitas dan kehidupan yang serba cepat dapat membuat seseorang merasa kewalahan, stres, kelelahan hingga kejenuhan.

Biasanya hal itu didorong oleh tuntutan yang tinggi, tekanan hingga harapan untuk selalu sedia kapan pun dan di mana pun, terutama saat bekerja. 

Hal itu pun terbukti melalui laporan dari The American Psychological Association (APA).

Di sana diungkap, 79 persen orang mengalami tingkat kejenuhan yang tinggi dalam pekerjaan mereka, menghadapi tekanan seperti paranoia produktivitas, dan harapan untuk selalu dapat dihubungi.

Tetapi dalam menghadapi kehidupan yang serba cepat itu, sebenarnya ada satu gaya hidup yang bisa membantu membuat kita terbebas dari segala tuntutan di era modern, yaitu gaya hidup slow living.

Makna di balik gaya hidup slow living

Ilustrasi

Lihat Foto Ilustrasi mindful eating(Unsplash)

Slow living adalah gaya hidup yang menekankan pada kehidupan yang lebih sederhana, santai, dan lebih sadar akan waktu dan lingkungan sekitar.

SumberKOMPAS.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm