Nasi pilaf; beras, protein hewani, dan sayur dimasak sekaligus dalam satu wajan.
Nasi pilaf; beras, protein hewani, dan sayur dimasak sekaligus dalam satu wajan. ( SHUTTERSTOCK)

Masak Praktis Dalam Satu Wajan, Berikut Cara Membuat Nasi Ayam Kari

26 Juli 2023 14:10 WIB

1 mug mixed vegetables

1/2 mug daun bayam

Cara membuat nasi ayam kari

1. Panaskan minyak di dalam wajan antilengket. Tumis bawang bombai selama lima hingga enam menit atau sampai layu. Tambahkan potongan ayam, tumis sampai berubah warna.

2. Masukkan pasta kari dan beras, masak kembali. Tuang kaldu ayam dan setengah bagian mixed vegetables. Masak sampai mendidih. Kemudian kecilkan api, tutup wajan dan masak lagi selama 10 menit.

3. Masukkan sisa mixed vegetables dan bayam. Tutup wajan, masak selama 10 menit sampai kaldu terserap ke dalam beras dan matang jadi nasi.

4. Aduk rata, beri garam atau lada jika perlu. Koreksi rasa. Angkat. Ambil nasi ayam dari wajan, letakkan di piring saji.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Resep Nasi Ayam Kari, Masak Praktis dalam Satu Wajan", Klik untuk baca: https://www.kompas.com/food/read/2023/07/26/112600675/resep-nasi-ayam-kari-masak-praktis-dalam-satu-wajan.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm