Deretan perubahan Twitter setelah rebranding jadi X
Deretan perubahan Twitter setelah rebranding jadi X ( RIZKA RACHMANIA / Parapuan.co)

Ini 5 Perubahan Twitter Setelah Rebranding Jadi X

2 Agustus 2023 10:24 WIB

Banyak tebakan soal perubahan nama pada fitur Tweet yang selama ini ada di Twitter, dipakai untuk membuat unggahan baru.

Setelah Twitter berubah jadi X, maka nama fitur Tweet pun ternyata berubah jadi Post.

Tidak ada lagi Tweet setelah Twitter jadi X, yang ada hanyalah fitur Post yang dipakai untuk membuat unggahan baru.

Fitur Post bisa Kawan Puan temukan pada aplikasi Twitter yang sudah berubah jadi X.

2. Retweet Jadi Repost

Kalau fitur Tweet berubah jadi Post, maka Retweet pun akan ikut berubah jadi Repost.

Kalau biasanya Kawan Puan ingin mengunggah ulang cuitan pengguna lain di Twitter bisa pakai tombol fitur Retweet, maka kini tidak lagi. 

Tombol fitur untuk mengunggah ulang unggahan orang lain masih akan tetap ada, tapi namanya berubah jadi Repost.

Perubahan nama ini membuat X memiliki nama fitur yang sama seperti media sosial lain, contohnya Instagram.

3. Logo Burung Biru Jadi X Hitam

SumberParapuan.co
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm