Ilustrasi bayi baru lahir.
Ilustrasi bayi baru lahir. ( iStock/FatCamera)

Apakah Normal Jika Bayi Baru Lahir Mengalami Cegukan? Cari tahu Disini

20 Agustus 2023 08:43 WIB

Beberapa bayi baru lahir mungkin mengalami cegukan bahkan tanpa pemicu karena hal itu merupakan kondisi yang umum.

Sebenarnya, cegukan pada bayi bisa hilang secara sendirinya.

Namun, Moms dan Dads bisa membantu meringankan cegukan pada bayi:

Ubah posisi menyusui

Bila bayi cegukan dikarenakan diberi susu botol, Moms bisa memberikan susu dengan posisi bayi didudukkan tegak.

Dudukkan bayi dengan cara dipangku oleh Moms dan Dads. 

Ini bisa mencegah udara ekstra masuk ke perut.

Sehingga, bisa menyebabkan cegukan semakin berkurang.

Perlambat pemberian susu

Moms bisa mencoba teknik pemberian susu botol secara perlahan.

Sumbernakita.grid.id
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm