ilustrasi pancake.
ilustrasi pancake. ( SHUTTERSTOCK/Mehriban A)

Masak Pakai Teflon, Berikut Cara Membuat Pancake Kopi Sederhana

7 September 2023 09:12 WIB

1 butir telur besar

Cara membuat pancake kopi:

1. Larutkan kopi bubuk instan dalam susu segar. Sisihkan hingga agak dingin.

2. Campur tepung, baking powder, gula, dan garam dalam mangkuk. Buat lubangan dan tuang kopi dingin dengan campuran susu, telur, dan mentega cair. Aduk sampai kental dan sedikit menggumpal.

3. Panaskan wajan antilengket di atas api sedang-rendah. Olesi wajan dengan sedikit mentega. Masukkan adonan pancake ke tengah wajan, gunakan bagian belakang sendok masak untuk membuat bentuk bulat. 

4. Masak sampai sisi-sisinya keras dan muncul gelembung-gelembung di permukaan pancake. Balik dan masak hingga bagian tengahnya mengembang dan padat. Angkat dari wajan. Ulangi hingga adonan pancake habis.

5. Sajikan pancake selagi panas dengan sirup pancake sesuai selera. 


Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Resep Pancake Kopi Sederhana, Masak Pakai Teflon", Klik untuk baca: https://www.kompas.com/food/read/2021/07/27/093100275/resep-pancake-kopi-sederhana-masak-pakai-teflon?page=all#page2.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm