Ilustrasi
Ilustrasi ( SHUTTERSTOCK)

Sunscreen SPF Palsu, Unitary Bagikan Cara Pilih Sunscreen dan Luncurkan 4 Rangkaian Produk

8 September 2023 09:37 WIB

SonoraBangka.id - Kita ketahui akhir-akhir ini ada kabar mengenai sunscreen SPF palsu yang sempat heboh di media sosial.

Pasalnya, ada beberapa brand sunscreen viral yang ternyata punya kadar SPF jauh di bawah klaimmnya.

Salah satu yang bikin heboh adalah klaim SPF 50 namun saat dicek ke lab, ternyata hanya SPF 2.

Hal ini dibeberkan oleh ERICIKO, seorang blogger yang aktif di TikTok.

Meski sampai saat ini merek sunscreen itu belum diketahui.

Banyak orang pun panik dan heboh karena khawatir sunscreen yang mereka gunakan mengandung SPF palsu.

Bukan apa-apa, kulit merupakan bagian terluar tubuh yang langsung berpapasan dengan sinar matahari.

Oleh sebab itu, penting bagi kita untuk melindunginya dengan sunscreen.

Selain melindungi kulit dari sinar UV, penggunaan sunscreen juga bisa menghambat penuaan dini dan mencegah kanker kulit.

Menurut para ahli, radiasi sinar ultraviolet bisa memicu kerusakan hingga kanker kulit.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm