Ilustrasi tanaman hias Monstera Deliciosa di dalam ruangan. (SHUTTERSTOCK/SOZINA KSENIIA)
Ilustrasi tanaman hias Monstera Deliciosa di dalam ruangan. (SHUTTERSTOCK/SOZINA KSENIIA) ( KOMPAS.COM)

8 Tanaman Uang Berikut Bisa Membawa Kekayaan di Rumah, Apa Saja?

9 September 2023 20:05 WIB

SONORABANGKA.ID - Adalah Nama umum "money plant" atau "tanaman uang" dan "money tree" atau "pohon uang" digunakan untuk puluhan spesies tanaman yang berbeda dari seluruh dunia.

Pemberian nama tanaman uang bisa karena berbagai alasan, seperti tanaman memiliki daun berbentuk seperti koin.

Bisa pula, dalam praktik feng shui, disebut tanaman uang karena memiliki hubungan simbolis yang panjang dengan kekayaan serta kemakmuran.

Tanaman uang juga sering digunakan secara strategis sebagai tanaman hias di dalam ruangan untuk mengarahkan energi feng shui guna menciptakan keberuntungan finansial.

Dalam feng shui, ada beberapa jenis tanaman yang dikenal sebagai "tanaman uang". Tanaman-tanaman ini sangat membantu mendukung niat untuk mendatangkan lebih banyak kekayaan, kelimpahan, serta mengundang lebih banyak pertumbuhan di area kehidupan Anda. 

Lantas, apa saja tanaman uang yang bisa digunakan di rumah

Dikutip dari The Spruce, Kamis (23/2/2023), berikut sejumlah tanaman uang yang bisa membawa kekayaan di rumah menurut feng shui. 

Pilea peperomioides

Pilea peperomioides, yang juga dikenal sebagai tanaman koin atau Chinese money plant, memiliki daun bulat dan mengkilap yang menyerupai koin.

Tanaman pilea peperomioides membutuhkan perawatan rendah dan tumbuh paling baik dalam cahaya sedang. Tanaman hias ini juga gampang diperbanyak dan dibagikan kepada teman-teman, yang dapat membantu Anda merasa lebih berlimpah.

SumberKOMPAS.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm