Ilustrasi wajah
Ilustrasi wajah ( Shutterstocks )

Pede Lagi! Ini Cara Menghilangkan Bekas Koreng di Wajah dengan Cepat

16 September 2023 11:16 WIB

Untuk mempercepat proses menghilangkan bekas koreng, berikut tersedia 3 cara menghilangkan bekas koreng, seperti yang dikutip dari Healthline.

1.Jaga kebersihan bekas koreng

Penting untuk menjaga luka koreng dan cedera lainnya tetap bersih setiap saat.

Pasalnya, kuman dapat meningkatkan risiko infeksi dan memperlambat proses penyembuhan. 

Cuci bekas koreng menggunakan sabun lembut dan air.

Hindari menggosok karena akan berisiko menggaruk atau mengiritasi bekas koreng.

Ini dapat menyebabkannya berdarah, berubah bentuk, dan berpotensi melukai kulit.

2.Jangan mengelupas bekas koreng

Menggaruk dan mengelupas bekas koreng memang sangat menggoda, terutama jika mulai terasa gatal.

Tapi, tindakan tersebut bisa menimbulkan trauma baru dan memperlambat proses pemulihan.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm