Penyanyi Ressa Herlambang.
Penyanyi Ressa Herlambang. ( Sumber: Instagram/@ressaherlambang)

Ressa Herlambang Ngaku Masih harus Lunasi Hutang Rp 150 Juta dan Berusaha Survive dengan Lakukan Ini Disaat Alami Infeksi Ginjal hingga Usus

16 Oktober 2023 15:05 WIB

"Kadang kan aku bayarin utang, tapi aku nggak bisa hidup."

"Aku bayar hidup, di satu sisi aku harus ngeberesin tanggung jawab aku," ungkapnya.

Belajar dari pengalamannya, kini Ressa Herlambang tak ingin memaksa dirinya untuk bekerja secara berlebihan.

Hal terpenting bagi Ressa Herlambang adalah dirinya dapat bekerja dan bertanggung jawab terhadap semua utangnya tersebut.

"Sekarang aku kerja, aku nggak paksain."

"Intinya kan Ressa bekerja buat beresin semuanya, buat survive hidup Ressa lagi," imbuhnya.

Di sisi lain, Ressa Herlambang tak ingin dirinya bekerja berlebihan dan pada akhirnya jatuh sakit lagi.

Tak hanya itu, Ressa Herlambang juga enggan mendapat banyak pekerjaan dan banyak uang, tetapi harus digunakan untuk membayar biaya rumah sakit.

Penyanyi Ressa Herlambang.
(YouTube Melaney Ricardo)
Ressa Herlambang divonis alami infeksi ginjal dan infeksi usus dan mengaku masih memiliki utang Rp 150 juta

"Ya udah lah sekarang diimbangin lah daripada nanti malah jadi Ressanya sakit."

"Amit-amit tiba-tiba Ressa dapat duit gede, dapet kerjaan banyak terus ujung-ujungnya malah hanya buat bayar rumah sakit," tutup Ressa Herlambang.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm