Ilustrasi ibu hamil.
Ilustrasi ibu hamil. ( (Shutterstock))

Apa Bahaya yang Mengintai Ibu dan Janin Jika "Kebobolan' Belum Setahun Lahiran Caesar Sudah Hamil Lagi

13 November 2023 16:59 WIB

Plasenta Previa

Plasenta Previa kerap membuat ibu hamil tak bisa melahirkan normal.

Kondisi ini adalah kondisi plasenta janin menutupi sebagian atau seluruh dinding rahim bagian bawah.

Jika hal ini terjadi, jalan lahir terhalangi sehingga kelahiran harus menggunakan metode caesar lagi.

Abrupsio Plasenta

Risiko selanjutnya adalah abrupsio plasenta.

Kondisi ini merupakan kondisi plasenta mulai memisahkan diri dari dinding rahim dalam sebelum bayi lahir.

Jika plasenta terlepas dari dinding rahim, bayi akan kekurangan nutrisi dan oksigen.

Nah, jika mengalami kehamilan dengan jarak dekat dari pasca operasi caesar, sebaiknya berkonsultasi ke dokter kandungan secara rutin untuk mengetahui kondisi ibu dan janin. 

Artikel ini telah terbit di https://nova.grid.id/read/053942602/kebobolan-belum-setahun-lahiran-caesar-sudah-hamil-lagi-apa-bahaya-yang-mengintai-ibu-dan-janin?page=all

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm