Ban kadaluwarsa apakah aman digunakan?( davinadiaries.com)
Ban kadaluwarsa apakah aman digunakan?( davinadiaries.com) ( KOMPAS.COM)

Ramai Diperbincangkan, Apakah Aman Menggunakan Ban yang Sudah Kedaluwarsa?

21 Februari 2024 17:05 WIB

SONORABANGKA.ID - Adalah Media sosial X (Twitter) diramaikan dengan unggahan yang menyebutkan ban kendaraan memiliki masa kedaluwarsa.

Dalam unggahannya, warganet melontarkan sebuah pertanyaan terkait ban yang sudah kedaluwarsa perlu diganti atau tidak.

"Solusi ban expired tapi masih tebel apa ya mbah? mau ganti kok sayang karena masih bagus, tapi udh expired lebih dari 1 tahun," tulis ini, Selasa (20/2/2024).

Umumnya, tanggal kedaluwarsa dapat diketahui dari kode produksi yang tertera di sisi ban.

Kode produksi itu ditunjukkan dengan 4 angka, seperti "3119". Dua digit pertama merupakan tanda minggu ke berapa ban diproduksi, sementara dua angka terakhur merupakan tahun produksi ban.

Bila kode produksi 3119, pembuatan ban berarti minggu ke-31 atau bertepatan dengan pekan pertama Agustus 2019. Perusahaan produksi ban biasanya merekomendasikan masa penggunaan ban paling lama lima tahun.

Lantas, apakah ban kedaluwarsa masih aman digunakan?

Ban kedaluwarsa, apakah aman digunakan?

Dosen Program Studi Teknik Mesin Universitas Gadjah Mada (UGM) Yogyakarta Jayan Sentanuhady menyampaikan, ban sebenarnya tidak memiliki tanggal kedaluwarsa.

Tapi, perusahaan tempat produksi ban umumnya merekomendasikan masa penggunaan ban paling lama adalah 5 tahun.

SumberKOMPAS.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm