ilustrasi tanaman hias mati(Shutterstock/Camel Case)
ilustrasi tanaman hias mati(Shutterstock/Camel Case) ( KOMPAS.COM)

5 Untuk Benda yang Tidak Boleh Disimpan di Rumah Menurut Feng Shui

4 Maret 2024 21:02 WIB

SONORABANGKA.ID - Adalah Awal tahun menjadi waktu yang tepat untuk merapikan rumah. Lingkungan rumah yang rapi akan memberikan suasana yang tenang dan bebas stress. 

Langkah pertama yang perlu dilakukan saat merapikan rumah yaitu memperhatikan barang-barang yang bisa mempengaruhi rasa tenang di dalam rumah. 

Menurut Feng Shui, ada beberapa benda yang sebaiknya tidak boleh disimpan di rumah karena bisa menghadirkan energi negatif

Dilansir dari Woman and Home, Senin (4/3/2024), berikut ini beberapa benda yang tidak boleh disimpan di rumah menurut Feng Shui. 

Barang pecah belah yang tidak terpakai atau rusak

Salah satu barang yang harus disingkirkan dari dalam rumah yaitu barang pecah belah yang tidak digunakan atau rusak. 

Denise O’Dwyer seorang ahli Feng Shui bersertifikat mengatakan bahwa piring dan cangkir yang mengelupas, pecah, atau tidak dipakai bisa menguras Qi atau energi pribadi dan menghalangi energi positif di dalam ruangan tersebut. 

Sebagai informasi, Qi adalah energi yang terus mengalir di sekitar kita dan benda-benda di rumah. Energi ini bisa menjadi baik atau buruk tergantung pada jenis ruangan dimana Qi berada. 

Membersihkan benda yang rusak bisa memberikan perbedaan besar pada energi di dalam rumah dan menciptakan lingkungan yang lebih harmonis. Selain meningkatkan energi positif, menyingkirkan barang pecah belah yang rusak juga membuat lemari dan meja dapur terlihat lebih rapi. 

Kenang-kenangan yang menyakitkan

SumberKOMPAS.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm