Ilustrasi wajah bebas pori-pori besar
Ilustrasi wajah bebas pori-pori besar ( Freepik.com/cookie_studio)

Bikin Mulus, Ini 5 Cara Mengecilkan Pori-Pori Wajah dengan Bahan Dapur

14 Juli 2024 18:03 WIB

Pisang ambon juga dapat digunakan untuk menghaluskan kulit, ambil pisang ambon yang masak kemudian lembutkan.

Olesi dengan menggunakan punggung sendok ke seluruh permukaan kulit dengan agak ditekan.

PUTIH TELUR

Putih telur ayam kampung dapat digunakan sebagai masker yang juga berguna untuk menghaluskan kulit muka.

Oleskan ke seluruh permukaan kulit kecuali daerah sekitar mata.

 
Biarkan sampai mengeras lalu seka dengan air suam-suam kuku.

MADU

Madu yang asli sangat baik untuk menghaluskan kulit muka.

Ambil madu secukupnya, oleskan ke muka. Urut kulit muka dari bawah ke atas.

Diamkan selama 15 menit lalu cuci muka dengan air dingin.

TOMAT

Tomat pun dapat dijadikan masker.

Lumatkan tomat hingga lembut.

Ratakan ke permukaan muka dengan alat kuas khusus untuk masker.

Biarkan selama 20 menit.

Seka dengan air hangat.

Nah, setelah itu barulah bilas dengan air dingin agar pori-pori mengecil.

Selamat mencoba ya!

Artikel ini telah terbit di https://nova.grid.id/read/05499955/5-cara-mengecilkan-pori-pori-wajah-dengan-bahan-dapur-hasilnya-mulus?page=all

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm