ilustrasi nasi goreng sehat.
ilustrasi nasi goreng sehat. ( SHUTTERSTOCK/Dani Riza)

Ide untuk Bekal Anak, Berikut Cara Membuat Nasi Campur Sayuran

28 Juli 2024 07:07 WIB

SonoraBangka.id - Jika bingung membuat bekal untuk anak ke sekolah, kamu bisa memasak nasi campur atau nasi tim sayuran. Nasi campur sayuran dibuat dengan bahan bawang putih, bawang bombai, beras pulen, kecap jepang, merica, kacang polong, wortel, jamur hioko atau shitake, dan rebung rebus. Nasi campur sayuran dikukus selama 30 menit hingga matang, sajikan hangat untuk tiga porsi makan. Simak resep nasi campur sayuran berikut, dikutip dari buku "26 Resep Masakan Untuk Anak Kos" (2013) karya Dapur Aliza terbitan PT Gramedia Pustaka Utama. 

Resep nasi campur sayuran

Bahan:

2 siung bawang putih, cincang halus

25 gram bawang bombai, cincang kasar

250 gram beras pulen

300 ml air

2 sdm kecap jepang

1/2 sdt merica bubuk

50 gram kacang polong beku

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm