Ilustrasi
Ilustrasi ( SHUTTERSTOCK/RAIHANA ASRAL)

3 Cara Aman Hilangkan Noda Bintik Hitam di Baju yang Berwarna

13 September 2024 14:04 WIB

SonoraBangka.id - Apa pernah pakaian Anda dipenuhi dengan bintik hitam?

Kalau tidak segera dihilangkan, bintik hitam di baju pun bisa mengganggu penampilan.

Salah satu penyebab bintik hitam muncul di baju adalah karena tumbuhnya jamur.

Jamur biasanya tumbuh pada baju yang disimpan dalam kelembapan atau keadaan basah. Jamur yang tumbuh pada baju bisa meninggalkan noda yang sulit dihilangkan, terutama jika tidak segera dibersihkan.

Bintik hitam di baju tidak bisa hilang jika kita hanya melakukan metode pencucian biasa. Tapi untungnya, beberapa cara menghilangkan noda bintik hitam di baju berikut ini bisa menjadi solusi.

Apa saja cara menghilangkan noda bintik hitam di baju? Yuk, simak selengkapnya di sini.

1. Gunakan cuka

Cara pertama yang bisa kita lakukan adalah dengan membersihkan baju tersebut menggunakan cuka.

Sahabat NOVA cukup mencampur cuka putih dengan air menggunakan perbandingan yang sama.

Kemudian, rendam baju yang terkena bintik hitam selama 30 menit. Setelah itu, bilas dengan air bersih.

Cuka putih dapat digunakan untuk membersihkan noda pada pakaian berwarna, tetapi perlu dilakukan dengan hati-hati.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm