Ilustrasi
Ilustrasi ( UNSPLASH/MINH PHAM )

Seperti Apakah Trik Mengubah Furnitur Murah agar Terlihat Mewah ?

7 Juni 2021 11:29 WIB

Ilustrasi

Hindari bahan pleather (kulit sintetis) karena tidak nyaman digunakan untuk duduk di cuaca panas.

"Pilihlah kain karena akan terlihat mahal ketika dipadukan dengan bantal tambahan," kata Krystal.

Ada pula trik desain yang bisa diterapkan untuk membuat furnitur murah terlihat lebih menonjol. "Gantilah gagang furnitur menjadi bahan yang lebih modern.

Gunakan kulit palsu dan letakan pada bagian belakang kursi untuk membuatnya tampak lebih 'statement'," ucapnya.

Kita juga dapat mencari barang-barang keramik dan tanaman di pasar untuk dikreasikan.

"Kamu bisa meletakannya dalam pot meja atau pot gantung untuk menghiasi kamar mandi atau ruang tamu," kata Krystal.

namun, jika kamu kesulitan mencari furnitur bagus dengan harga terjangkau, Krystal menyarankan untuk pergi ke toko barang antik, tempat cuci gudang furnitur atau menemukannya di toko-toko perabotan rumah.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Trik Mengubah Furnitur Murah Terlihat Mewah", Klik untuk baca: https://lifestyle.kompas.com/read/2019/07/24/083900320/trik-mengubah-furnitur-murah-terlihat-mewah.

SumberKOMPAS.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm