Es Choki Choki
Es Choki Choki ( https://www.instagram.com/sridamayanti_ati/)

Cara sederhana membuat Es Choki Choki yang lagi Hitz

14 Juni 2020 16:12 WIB

Bahan bahan Es Choki Choki :

-1000ml susu uht cair
-1kaleng susu kental manis putih(370gr)
-2sdm maizena
-1/2sdt garam
-6stick choki2

Cara membuat sangat mudah :
1.campur susu uht dgn susu kental manis,aduk rata dengan api kecil sampai pinggirnya berbuih.
2.masukkan maizena yg sdh di larutkan dgn sedikit susu uht cair kemudian tambahkan garam. Jangan lupa aduk rata. Matikan api dan dinginkan.
3.siapkan plastik es lilin,masukkan choki choki,pencet coklatnya cukup 1/2stick aja. Diratakan,agar dpt motif abstrak.
4.tuang susu yg sdh benar2 dingin,agar choki choki tidak meleleh.Terakhir diikat plastik esnya
5.bekukan es ke dlm freezer...

Cukup mudah ya...

Selamat mencoba!!!

SumberSonora Bangka
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm