Achmad Yurianto, Juru Bicara Pemerintah untuk penanganan Covid-19
Achmad Yurianto, Juru Bicara Pemerintah untuk penanganan Covid-19 ( covid19.go.id)

UPDATE Covid-19 di Indonesia, 17 Juni 2020 Tambah 1.031 Kasus

18 Juni 2020 06:01 WIB

Lebih lanjut, Yuri mengungkapkan bahwa data provinsi 5 besar dengan kasus positif terbanyak secara kumulatif adalah mulai dari DKI Jakarta 9.222 orang, Jawa Timur 8.308, Sulawesi Selatan 3.116, Jawa Barat 2.662 dan Jawa Tengah 2.231.

Sementara itu, Yurianto juga memaparkan, untuk pasien sembuh dari Covid-19 di Indonesia menjadi 16.243 setelah ada penambahan sebanyak 540 orang.

Berdasarkan data yang diterima Gugus Tugas dari 34 Provinsi di Tanah Air, Provinsi DKI Jakarta menjadi wilayah penambahan kasus sembuh tertinggi yakni 4.329 disusul Jawa Timur sebanyak 2.325, Jawa Barat 1.151, Sulawesi Selatan 1.088 dan Jawa Tengah 795.

Selanjutnya untuk kasus meninggal tercatat menjadi 2.276 dengan adanya penambahan 45 kasus.

Sumbercovid19.go.id
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm