Ilustrasi hewan peliharaan
Ilustrasi hewan peliharaan ( Thinkstock )

Bulu Hewan Peliharaanmu Nempel Di Sofa ? Berikut Tips Membersihkannya

24 November 2020 11:01 WIB

Gunakan roller berperekat untuk mengangkat sisa-sisa rambut hewan peliharaan.

Lakukan ini di tempat sahabat berbulu sering bersantai.

Muatan elektrostatis membantu menarik rambut dari kain.

Lakukan gerakan maju mundur singkat untuk hasil terbaik.

Penghilang bulu hewan peliharaan ini juga bekerja dengan baik.

3. Lap dengan sarung tangan karet

Semprotkan sedikit air ke sarung tangan karet.

Usapkan sarung tangan di atas sofa, berikan tekanan ringan, dengan fokus pada area tempat bulu hewan disisir ke dalam kain.

Basahi kembali sarung tangan, lalu, sedotlah rambut yang lepas dengan langkah ini.

4. Semprotkan dengan penyegar kain (opsional)

Semprotkan penyegar kain ke atas furnitur.

Hal ini akan membantu menghilangkan bau hewan peliharaan yang tertinggal.

Selain itu, kamu juga bisa menggunakan essential oil yang dicampurkan di air.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Cara Membersihkan Bulu Hewan Peliharaan dari Sofa ", Klik untuk baca: https://lifestyle.kompas.com/read/2020/11/17/151834620/cara-membersihkan-bulu-hewan-peliharaan-dari-sofa?page=2.

SumberKOMPAS.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm