Ilustrasi wanita jomblo
Ilustrasi wanita jomblo ( SHUTTERSTOCK )

Jomblo Tapi Hidup Bahagia, Bisa Nggak ya ? Kepoin Tipsnya Disini

22 Januari 2021 13:34 WIB

SonoraBangka.id - Siapa bilang jomblo tidak bahagia ? Nah, ada dua alasan yang membuat seseorang melajang.

Pertama, sedang nyaman hidup sendiri dan enggan menjalin komitmen dengan orang lain.

Kedua, tak kunjung mendapatkan pasangan yang sesuai kriteria.

Bagi beberapa orang, melajang dengan alasan kedua mungkin bisa mendatangkan rasa sedih.

Tapi bukan berarti melajang tidak mendatangkan kebahagiaan. Berikut 10 cara menjadi lajang yang bahagia :

1. Prioritaskan pertemanan

Saat hidup tanpa pasangan, lajang harus sedikit lebih proaktif dalam berhubungan dengan orang lain.

Walau awalnya mungkin terasa sulit, menurut psikoterapis Megan Bruneau MA, ini adalah langkah yang sepadan.

"Hubungan sosial jelas berkorelasi dengan kesehatan mental.

Isolasi atau pemutusan hubungan dengan orang lain memperbesar peluang terjadinya kecemasan dan depresi," kata Bruneau.

2. Kencan dengan diri sendiri

Jadilah pasangan bagi diri sendiri dan berikan semua cinta yang diharapkan dari orang lain.

Ada banyak bentuk mencintai diri sendiri, misalnya fokus pada diri sendiri atau membeli sesuatu sebagai reward bagi kerja keras kita.

"Luangkan waktu untuk mencari tahu apa yang sebenarnya diinginkan dalam hidup," kata psikoanalis dan pakar hubungan, Babita Spinelli, LP.

"Ini kesempatan bagus untuk 'berkencan' dan mengenal diri sendiri," tambahnya.

3. Coba hal baru

SumberKOMPAS.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm