( KOMPAS.com/ERICSSEN )

Ternyata, Ini Strategi New Normal Singapura Berdamai dengan Covid-19

10 Juli 2021 10:16 WIB

Dengan begitu, diharapkan penanganan Covid-19 bisa lebih cepat dan tepat bagi setiap warga.

Lalu strategi new normal Singapura yang kedua, yaitu dengan mewajibkan penduduk atau orang-orang yang memasuki wilayah mereka wajib pasang aplikasi Trace Together di ponselnya.

Trace Together adalah aplikasi yang akan melacak dengan siapa saja pemiliknya melakukan kontak, sekaligus memberi warning jika terhubung dengan orang yang terkonfirmasi Covid-19.

Sehingga memudahkan penanganannya jika ada kasus Covid-19.

Strategi new normal Singapura yang ketiga adalah mewajibkan penduduknya untuk vaksin, sebagai bagian dari pencegahan meluasnya Covid-19.

Alasan Singapura menerapkan strategi new normal tersebut agar siapa pun yang ada di sana bisa terjamin keamanannya, hingga bisa membuka kembali untuk kunjungan orang asing.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm