Hasil budidaya bunga edelweis ini biasanya boleh diperjual belikan. Sehingga bunga edelweis hasil budidaya ini bisa jadi oleh-oleh turis.
6. Bisa Bertahan di Tanah yang Tandus
Bunga edelweis dikenal sebagai bunga yang tumbuh di pegunungan. Sehingga memiliki cara bertahan hidup yang kuat.
Oleh sebab itu, bunga ini bisa tumbuh di tanah tandus sekalipun.
Setelah mengetahui fakta menarik tentang bunga edelweis, berikut ini akan dijelaskan ciri-ciri bunga edelweis.
Ciri- Ciri Bunga Edelweis
1. Bunga edelweis memiliki batang yang cenderung kasar dan bercelah
2. Daunnya berbentuk lancip
3. Bunga edelweis berwarna putih
(Penulis: Nicholas Ryan Aditya, Anggara Wikan Prasetya)
Artikel ini sudah tayang di https://bobo.grid.id/read/082813882/bunga-edelweis-tidak-boleh-dipetik-sembarangan-ini-penjelasan-dan-fakta-faktanya?