Jika telah terlanjur memiliki mesin cuci dengan watt yang tidak terlalu rendah, maka masih ada cara lain untuk menghemat listrik dan air, dengan cara mencucinya seperti di bawah ini.
Atur temperatur mesin cuci
Beberapa jenis mesin cuci ada yang memiliki desain pengaturan suhu pada saat mencuci dan pengeringan.
Untuk menghemat listrik, kita bisa mengatur suhu mesin cuci yang disesuaikan dengan jumlah cucian yang dimasukkan.
Selain menghemat listrik, upaya satu ini juga dapat menjaga agar serat kain tetap lembut dan tidak mudah rusak.
Atur durasi putaran
Metode yang dapat kamu terapkan untuk menghemat listrik dan air pada saat mencuci dengan mesin cuci adalah mengatur durasi putar mesin.
Namun, dalam melakukan hal ini ada beberapa hal yang perlu kamu perhatikan seperti tingkat kotor pakaian, jumlah pakaian yang dimasukkan ke dalam mesin cuci, dan jenis bahan.
• Tingkat kotor pakaian