Manfaat lain yang bisa didapatkan dari zat besi yaitu memperlancar proses metabolisme dan pembentukan hormon.
2. Omega-3 dan Omega-6
Omega-3 dan omega-6 memiliki bentuk lain yang disebut AA dan DHA, terkenal berperan aktif untuk kesehatan otak.
Omega-3 dan omega-6 juga dapat meningkatkan kecerdasan otak pada anak-anak.
Adapun makanan yang mengandung kedua nutrisi tersebut adalah ikan salmon, makerel, dan sarden.
Selain itu, kamu bisa menemukan kandungan omega-3 dan omega-6 dari kacang kedelai, almond, dan mete.
3. Vitamin B-12
Vitamin B-12 juga dikenal baik sebagai vitamin yang berperan aktif untuk kesehatan otak.
Vitamin yang memiliki nama lain kobalamin ini berperan dalam perkembangan otak anak menjadi semakin cerdas.
Vitamin B-1 berfungsi membentukan materi genetik seperti DNA dan RNA yang berperan dalam perkembangan otak.