Ilustrasi ruangan gelap
Ilustrasi ruangan gelap ( ABC)

Demi Menjaga Penglihatan, Sebaiknya Perhatikan Cahaya Ruangan

18 September 2021 10:58 WIB

SonoraBangka.id - Tidak sedikit orang yang kurang menyadari melakukan aktivitas dalam ruang yang kurang cahaya meski sudah ada sinar alami yang masuk lewat jendela. 

Gangguan penglihatan memang kerap terjadi karena faktor minimnya pencahayaan saat beraktivitas.

Ruang yang minim cahaya bahkan cenderung gelap ini ternyata berbahaya bagi kesehatan mata kita.

Menurut Dr. dr. Tri Rahayu Sp.M(K), FIACLE., ahli bedah dan refraktif mata dari RSCM Kirana mengatakan banyak masyarakat yang menghabiskan waktu dengan beraktivitas di dalam ruangan.

Ia juga menambahkan meskipun ada sinar alami yang masuk lewat jendela, tetapi masih perlu pencahayaan yang baik dan layak.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm