Ilustrasi tikus
Ilustrasi tikus ( KOmpas.com)

Cara Ampuh Membasmi 4 Jenis Hama di Rumah

30 September 2021 08:22 WIB

BANGKASONORA.ID - Hama adalah organisme atau hewan yang keberadaannya tidak diinginkan  dalam kehidupan manusia.

Namun, hama yang ada di rumah juga sulit diatasi agar tidak berkembangbiak dan merugikan lingkungan manusia.

Kehadiran hama di rumah teman-teman tidak hanya mengganggu kenyamanan, tapi juga bisa memengaruhi kesehatan, lo.

Karena hama tersebut dapat menyebarkan penyakit dan iritasi pada manusia jika tidak segera ditangani.

Dilansir dari Beauty Harmony Life, berikut beberapa hama di rumah yang perlu teman-teman ketahui karena berbahaya bagi kesehatan. Yuk, simak.

1. Tikus

Tikus adalah salah satu hama yang sering kita jumpai di rumah. Tikus juga menjadi hama yang sulit sekali dibasmi dan merusak barang-barang.

Biasanya, tikus akan bersembunyi di sudut-sudut gelap yang jarang dibersihkan atau bersembunyi di loteng rumah.

Hama tikus bisa membawa penyakit yang bisa menyerang manusia, lo. Hal ini karena tikus terus-menerus menginjak-injak air seni dan kotorannya sendiri.

Oleh sebab itu, sering-seringlah teman-teman membersihkan seluruh bagian rumah untuk menghindari tikus bisa bersembunyi dengan nyaman.

Tag:
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm