Ilustrasi
Ilustrasi ( bukumedis.com )

Jangan Sering Cabut Kulit Bibir! Ini 4 Bahaya yang Mengincar

19 Oktober 2021 08:19 WIB

SonoraBangka.id - Apakah Anda punya kebiasaan mencabut kulit bibir?

Nah kalau iya, mulai sekarang mesti waspada karena kebiasaan itu bisa berakibat fatal.

Cabut kulit bibir bisa membuat iritasi hingga mengubah warna bibir, lo. 

Bibir bisa luka bahkan warnanya jadi menghitam kalau kebiasaan mencabut bibir tidak dihentikan. 

Apa saja bahaya kebiasaan mencabut kulit bibir? Berikut 4 akibat jika terus mencabut kulit bibir yang harus diketahui: 

1. Lipstik Tidak Menempel Sempurna

Lipstik akan menempel sempurna saat kesehatan bibir terjaga.

Sebaliknya, kulit bibir yang kering dan mengelupas akan membuat tampilan lipstik jadi kurang kece. 

Lipstik jadi sulit menempel secara merata jika kebiasaan mencabut kulit bibir tidak dihentikan. 

2. Bikin Iritasi

Akibat lain mencabut kulit bibir ialah bibir iritasi dan luka di bibir akan muncul.

Selain itu, kulit bibir enggak akan bisa rata dan terlihat berlubang.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm