Ilustrasi bangun tidur
Ilustrasi bangun tidur ( Nattakorn Maneerat )

Ternyata 4 Kebiasaan Setelah Bangun Tidur Ini Bisa Bikin Panjang Umur

27 Desember 2021 13:29 WIB

1. Pijat telinga

Telinga mengandung banyak ujung saraf yang terhubung ke seluruh tubuh.

Pijat telinga saat bangun tidur bisa jadi kebiasaan sederhana yang dapat membantu tubuh aktif.

Jika melakukannya dengan cukup cepat, itu akan mempercepat sirkulasi dan membantu lebih segar saat bangun.

 

2. Minum segelas air lemon

Salah satu kebiasaan pagi hari yang memberi Moms energi adalah hidrasi.

Moms bisa mencoba mengganti secangkir kopi dengan segelas air lemon hangat.

Selain meningkatkan fungsi sistem pencernaan, juga membantu hati dan usus dengan membangun flora usus yang baik.

Manfaat lainnya akan menghilangkan racun dan memperkuat sistem kekebalan tubuh Moms.

Caranya cukup peras setengah atau seperempat lemon ke dalam segelas air hangat, lalu minum sebelum sarapan setiap hari.

Sumbernakita.grid.id
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm